Friday, January 29, 2010

Tips Trik Mengakses Registry agar Windows XP Shutdown dengan Cepat

Berikut ini akan dijelakan Trik bagaimana mengantisipasi masalah tersebut, dengan sedikit bermain di registry tentunya.

1. Klik Start > Run, ketikkan regedit untuk masuk aplikasi Registry.

2. Pada tampilan menu registry, klik tanda plus (+) pada HKEY_LOCAL_MACHINE, klik lagi tanda (+) pada SYSTEM, dan klik lagi tanda (+) pada Controlset001, lalu pilih Control.

3. Klik kanan WaitToKil ServiceTimeOut, pilih Modify, set anka 20000 menjadi 2000. Berikut tampilan gambarnya


4. Setelah diset, tekan OK lalu tutup regiftry.

5. Kalau Anda ingin melihat hasilnya restart komputer Anda...

0 comments:

Post a Comment